Gambar di atas dapat dijelaskan demikian, untuk menyiapkan Dana Pensiun (pada usia 60 tahun) atau Warisan Keluarga sebesar Rp 1.000.000.000,-, jika dilakukan pada:
- Usia 20 tahun, kita menabung Rp 156.819,- per bulan.
- Usia 30 tahun, kita menabung Rp 438.726,- per bulan.
- Usia 40 tahun, kita menabung Rp 1.306.00,- per bulan.
- Usia 55 tahun, kita menabung Rp 4.841.395,- per bulan.
Nahh..., Anda pilih yang mana?
Sekarang atau nanti??
Kapan mulai menabung???
Menabung sejak dini adalah keharusan!
Membuat perencanaan keuangan yang baik dapat disebut sebagai sebuah kewajiban, agar kita bisa menjalani kehidupan yang nyaman, untuk sekarang dan masa depan. Karena, uang bukanlah segalanya, namun segalanya butuh uang...
Membuat perencanaan keuangan yang baik dapat disebut sebagai sebuah kewajiban, agar kita bisa menjalani kehidupan yang nyaman, untuk sekarang dan masa depan. Karena, uang bukanlah segalanya, namun segalanya butuh uang...
Berikut adalah contohnya:
Jika sudah menabung Dana Pensiun di usia 27 tahun, sebesar Rp 350.000,- per bulan selama 5 tahun saja, maka pada usia pensiun 60 tahun akan mendapatkan Dana Pensiun sebesar Rp 825.000.000,-
Sedangkan jika menabung untuk Dana Pensiun pada usia 37 tahun, sebesar Rp 350.000,- per bulan selama 5 tahun saja, maka pada usia pensiun 60 tahun akan mendapatkan Dana Pensiun hampir sebesar Rp 218.000.000,-
Dan jika baru mulai menabung untuk Dana Pensiun pada usia 47 tahun, sebesar Rp 350.000,- per bulan selama 5 tahun, maka pada usia pensiun 60 tahun akan mendapatkan Dana Pensiun hanya sebesar Rp 58.000.000,-
KESIMPULAN:
Dari gambaran tersebut di atas, kewajiban kita menabung , "bebannya" akan terasa lebih ringan jika dilakukan sejak muda! Minimal menabung Rp 350.000,- per bulan...
Baca: Merancang DANA PENSIUN... dan KENAPA PERLU ASURANSI?
Beberapa hal penting yang penulis dapatkan dari asuransi:
- Memberikan jaminan keuangan bagi keluarga: income, kesehatan, pendidikan, dana pensiun, warisan, dll.
- Bisnisnya dahsyat, nyaris tanpa modal dan peluangnya sangat besar.
- Bisa bermanfaat dan membantu banyak orang dengan lebih nyata.
Sungguh, luar biasa!!!
Dengan berasuransi, jaminan keuangan untuk kesehatan, pendidikan, dana pensiun, warisan dan lain-lain dapat dicover, sehingga rasa kuatir dan takut dapat diminimalisir...
Terjun ke bisnis asuransi, hampir tidak dibutuhkan modal, berarti tidak akan ada kerugian. Dan ternyata prospek bisnisnya memang bagus...
Dalam menjalankan bisnis asuransi, secara langsung atau tidak langsung kita bisa bermanfaat dan membantu banyak orang, mereka yang juga baru mengerti, memahami dan sadar akan besarnya manfaat asuransi...
KLIK beberapa kisah nyata di bawah ini, agar Anda mendapatkan gambaran yang lebih jelas:
Menunda kesenangan dan menabung secara disiplin, itulah dua hal penting agar kita dapat memiliki sebuah perencanaan keuangan yang baik! Maksudnya???
Di masyarakat kita, dengan gencarnya bank menawarkan kartu kredit, banyak orang menjadi konsumerisme (gaya hidup yang tidak hemat)! Tundalah kesenangan Anda untuk membelanjakan uang, jika bukan untuk keperluan yang prioritas dan sangat penting. Terbukti, banyak orang disekitar kita yang terlilit hutang kartu kredit!
Yang harus dilakukan: "Gak punya uang, gak usah beli!"
Banyak orang menabung, tetapi tidak dengan cara uang disiplin, menabung tidak menjadi sebuah kewajiban! Sesekali menabung, lebih sering menghabiskan gajinya untuk kesenangan saat ini, bahkan melakukan pengeluaran lebih besar dari pendapatannya!
Besar pasak daripada tiang!
Kedua hal tersebut di atas itu yang membuat banyak orang bermasalah dalam keuangan, berhutang ke sana-sini, menjalani kehidupan yang kurang nyaman. Banyak keluarga yang bermasalah dalam hal keuangan, dan karena itu muncul banyak persoalan dalam keluarga...
Karena itulah kita harus rajin menabung, lakukanlah hal itu sejak dini! Niscaya, Anda akan dapat menjalani kehidupan yang lebih menyenangkan, untuk masa kini dan masa yang akan datang...
Buatlah perencanaa keuangan yang baik, siapkan keuangan untuk masa depan yang lebih baik! Seperti kata pepatah, menabung itu sedikit-sedikit, tapi akhirnya menjadi bukit...
Salam Sejahtera & Sukses Selalu!
Drs. Johanes Budi Walujo
HP: 0811.2332.777
WA: 081.809.271.777
BB: 28C2CEC2 / 52B90B35
Facebook: Johanes Budi Walujo
Instagram: johanes_budi_walujo
Twitter: @johanesbudi_w
Email: johanesbudiwalujo@gmail.com
Website: SEMANGAT - Kampus Kehidupan