"Jika Anda terlahir dalam kemiskinan itu bukanlah kesalahan Anda, tapi jika Anda mati dalam kemiskinan itu adalah kesalahan Anda."
(Bill Gates)
Berasuransi, dan membayar preminya,
berarti kita harus menyisihkan 10-20% penghasilan secara disiplin,
yang tidak dapat kita nikmati saat ini, namun untuk masa yang akan datang...
Nahh..., hal ini adalah salah satu
alasan banyak orang tidak mau berasuransi. Lain halnya jika kita kredit
kendaraan atau rumah, pengeluaran rutin untuk membayar cicilan kredit kendaraan
atau rumah itu dapat dirasakan sekarang. Kendaraannya bisa langsung kita pakai.
Rumahnya bisa langsung kita tempati...
Sesungguhnya asuransi itu dibutuhkan oleh semua orang, namun kenapa di masyarakat kita hal itu belum terjadi???
Beberapa alasan orang tidak berasuransi:
- Belum waktunya untuk menabung atau berasuransi. Baca: HARGA SEBUAH PENUNDAAN...
- Ragu menabung di perusahaan asuransi. Baca: BEDANYA Menabung di Bank vs Asuransi?
- Belum mengerti dan memahami dengan baik mengenai manfaatnya berasuransi. Baca: Lebih Jauh tentang ASURANSI...
- Manfaatnya tidak dapat dinikmati sekarang.
- Terlanjur punya kesan negatif terhadap asuransi,
akibat ulah Oknum Agen Asuransi. Baca: Agen Asuransi adalah PROFESI MULIA!
- Tidak mampu membayar preminya. Padahal di bisnis
asuransi ini terdapat 2 hal, yaitu produk dan karirnya. Bagi Anda
yang sedang mencari pekerjaan dan butuh penghasilan tambahan, bisa
bergabung ke perusahaan asuransi. Baca: LOWONGAN KERJA & PELUANG USAHA untuk Anda!
- Kurang atau tidak perduli dengan masa depannya. Masa depan adalah suatu ketidakpastian dan sekaligus merupakan
sebuah kepastian. Hidup bukan hanya untuk saat ini saja, ada banyak hal
yang harus dipersiapkan demi untuk masa depan... Baca: MENABUNGLAH!
Dari beberapa hal di atas itulah, penulis memberi judul artikel ini:
ASURANSI UNTUK MASA DEPAN ANDA!
Siapa pun Anda, butuh asuransi. Perlu produknya, atau karirnya, atau bisa keduanya! Berasuransilah, untuk masa depan Anda...
ASURANSI UNTUK MASA DEPAN ANDA!
Siapa pun Anda, butuh asuransi. Perlu produknya, atau karirnya, atau bisa keduanya! Berasuransilah, untuk masa depan Anda...
UNTUK HARI ESOK YANG LEBIH BAIK...
Salam Sejahtera & Sukses Selalu!
Drs. Johanes Budi Walujo
HP: 0811.2332.777
WA: 081.809.271.777
BB: 28C2CEC2 / 52B90B35
Facebook: Johanes Budi Walujo
Instagram: johanes_budi_walujo
Twitter: @johanesbudi_w
Email: johanesbudiwalujo@gmail.com
Website: SEMANGAT - Kampus Kehidupan